LINK DOWNLOAD MATERI LENGKAP DI SINI
1.
Penyebab kelangkaan
·
Letak
geografis yang berbeda.
·
Pertumbuhan
penduduk yang cepat.
·
Kemampuan
Produksi yang kurang.
·
Tidak
meratanya kemajuan IPTEK.
2.
Cara
mengatasi masalah dalam memenuhi
kebutuhan ekonomi
·
Memprioritaskan kebutuhan primer
·
Mengganti kebutuhan dengan barang lain yang mudah didapat
·
Mengurangi gaya hidup mewah
3.
Menyebutkan
contoh barang komplementer
- pen dengan tinta
- Bensin dengan montor
- Kompor dengan gas
4.
Kebutuhan menurut waktu:
·
Kebutuhan primer= kebutuhan yang harus
dipenuhi agar manusia dapat mempertahankan hidupnya.
·
-kebutuhan
sekunder= kebutuhan yang sifatnya
melengkapi meningkatkan kenyamanan.
·
kebutuhan tersier= kebutuhan manusia pada
barang dan jasa yang tergolong mewah.
5.
Mengidentifikasi
barang mentah, barang setengah jadi, barang jadi
·
Barang mentah
Barang mentah adalah barang yang
belum digunakan untuk memenuhi kebutuhan tetapi harus melalui proses produksi
terlebih dahulu, contoh= padi, kayu
·
Barang setengah jadi
Barang setengah jadi yaitu barang
atau alat pemuas kebutuhan yang masih dalam proses produksi, contoh=
benang sebelum dibuat kain, tepung sebelum dibuat kue
·
Barang jadi
Barang jadi adalah barang atau alat
pemuas kebutuhan yang dapat digunakan untuk memenuhi kebutuhan, contoh=
nasi, kue, alat tulis, tas, baju, celana, buku, pensil
- Manfaat prinsip
ekonomi:
agar hasilnya optimal, orang harus melakukan kegiatannya secara ekonomis
0 comments:
Posting Komentar