PENGUKURAN MASSA DENGAN NERACA DUA LENGAN

Written on Sabtu, 09 April 2022 | 15.43



Ada beberapa macam neraca dua lengan. Prinsip kerjanya sama. Salah satu lengan sebagai wadah benda yang akan ditimbang, sedangkan lengan lainnya diisi bandul berbagai ukuran.




Contoh soal:
Tarina membeli sebuah barang. Sebelum membayar harganya, barang tersebut harus ditimbang dahulu. Bandul yang digunakan untuk menimbang ada tiga yaitu 1000 g, 500 g dan 50 g. Berapa massa barang tersebut?
Penyelesaian:
Neraca tersebut menunjukkan besar massa dari jumlah bandul yang diletakkan di atas neraca/timbangan sehingga neraca tersebut seimbang. Jadi, massa tiap bandul dijumlahkan.
m = 1000 + 500 + 50 = 1550 g = 1,55 kg.







Ditulis Oleh : Diary Fisika

diary fisika Anda sedang membaca artikel berjudul PENGUKURAN MASSA DENGAN NERACA DUA LENGAN yang ditulis oleh Diary Fisika Maaf, Anda tidak diperbolehkan mengcopy paste artikel ini.

Blog, Updated at: 15.43

0 comments:

Posting Komentar

SIMAK VIDEO PENJELASAN DI YOUTUBE

Social Plugin